SteemPro Offers Supports for Users [EN – ID] Tawaran Dukungan SteemPro Untuk Pengguna

sp0000.png
Created with Adobe Photoshop 2021.

bhs inggris.png

1. User Support

My fellow Steemians. SteemPro, one of the Steem blogging interfaces is offering votes for articles uploaded through it’s web application. This was revealed by the admin of SteemPro on announcement Channel on its official Discord guild on 25 March.

sp0001.PNG

In a chat with the SteemPro developer, @faisalamin, on 27 March, he mentioned that the @steempro.com would be getting a delegation of 100k in a few days. This morning I checked via SteemWorld (https://steemworld.org/@steempro.com), and it turns out that an additional 107k SP has been delegated on 30th (a few hours before I typed this post), via the developer's account, @faisalamin.

sp0002.PNG

So at the time of typing this, @steempro.com has an Effective SP of 107,080.76 (79.31 + 107,003.47 - 2.03).

sp0003.PNG

2. How to Get Support

3 things you need to do to stand a chance for support from SteemPro:

  • make sure your post has #steempro as one of the first 5 tags (optional, but it makes your posts easier to find);
  • upload your post via SteemPro ( https://www.steempro.com );
  • drop the link to your posts in the post-promotion channel on SteemPro's official Discord guild. And if you are not yet a member in this guild, use this invite link to join: https://discord.gg/Bsf98vMg6U. (Optional, but it makes your posts easier to find)

3. Questions

This will definitely be very helpful for Steemians, especially SteemPro users. But I have questions:

  • Will SteemPro select these posts to support, or will it immediately vote without paying further attention to the important things that have been Steem's concern so far, especially regarding plagiarism and the use of AI, in addition to the use of third-party materials (images, and others that are possible)?
  • If selection is to be done, what is the mechanism?

The answers to these questions will add items to the requirements for getting votes.

4. Links:

5. Closure

Thanks for reading. I hope this is useful. Please leave comments.

kr-steemkiss25a.png

My Introductory Post | Telegram | Discord | X

Picture created by @aneukpineung78


Thanks for stopping by.


bhs indonesia.png

1. Dukungan Terhadap Pengguna

Kawan-kawan. SteemPro, salah satu antarmuka Steem blogging sedang menawarkan vote untuk artikel-artikel yang diunggah melalui aplikasi web tersebut. Hal ini diungkapkan oleh admin SteemPro di Discord resminya melalui saluran announcement pada 25 Maret lalu.

sp0001.PNG

Dalam sebuah chat dengan pengembang SteemPro, @faisalamin, pada 27 Maret, dia menyebutkan bahwa akun @steempro.com akan segera mendapat delegasi 100 ribu SP dalam beberapa hari. Pagi ini saya melakukan pengecekan melalui SteemWorld (https://steemworld.org/@steempro.com), dan ternyata tambahan 107 ribu SP telah ada di sana sejak tanggal 30 (beberapa jam sebelum saya mengetikkan tulisan ini), melalui akun pengembang, @faisalamin.

sp0002.PNG

Sehingga secara total kekuatan SP Efektif @steempro.com pada saat saya mengetikkan tulisan ini adalah 107,080.76 SP ( 79.31 + 107,003.47 - 2.03 ).

sp0003.PNG

2. Cara Mendapatkan Dukungan

Hanya 3 hal yang perlu Anda lakukan untuk mendapatkan kesempatan atas dukungan dari SteemPro:

  • pastikan tulisan Anda memiliki tag #steempro sebagai salah satu dari 5 tag pertama, (Opsional, tapi ini membuat postingan Anda lebih mudah ditemukan);
  • unggah tulisan Anda melalui SteemPro ( https://www.steempro.com );
  • lekatkan tautan ke tulisan Anda tersebut di saluran post-promotion di guild Discord resmi SteemPro. Jika Anda belum terdaftar sebagai anggota di sana, gunakan undangan ini untuk bergabung: https://discord.gg/Bsf98vMg6U. (Opsional, tapi ini membuat postingan Anda lebih mudah ditemukan)

3. Pertanyaan

Ini pasti akan sangat membantu para Steemian, khususnya pengguna SteemPro. Tetapi saya sendiri menyimpan pertanyaan:

  • Apakah @steempro.com akan menyeleksi tulisan-tulisan tersebut, atau akan langsung memberikan vote tanpa memperhatikan hal-hal penting yang telah menjadi perhatian Steem selama ini, khususnya terkait plagiarisme dan penggunaan AI, selain penggunaan materi milik pihak ke tiga (gambar, dan lainnya yang mungkin).
  • Jika seleksi dilakukan, bagaimana mekanisme-nya?

Jawaban-jawaban terhadap pertanyaan-pertanyaan ini, akan menambah item kepada syarat-syarat untuk mendapatkan vote.

4. Tautan:

5. Penutup

Terima kasih. Semoga ini bermanfaat. Silahkan tinggalkan komentar Anda.

kr-steemkiss25a-id.png

Artikel Perkenalan Saya | Telegram | Discord | X

Picture created by @aneukpineung78


Thanks for stopping by.

steem steempro indonesia community support

Posted using SteemPro